L.09067 Citra Tubuh
Definisi :
Persepsi tentang penampilan, struktur dan fungsi fisik individu
Persepsi tentang penampilan, struktur dan fungsi fisik individu
Ekspektasi :
Meningkat
Meningkat
Dengan kriteria hasil :
Melihat bagian tubuh : Meningkat
Menyentuh bagian tubuh : Meningkat
Verbalisasi kecacatan bagian tubuh : Meningkat
Verbalisasi kehilangan bagian tubuh : Meningkat
Verbalisasi perasaan negatif tentang perubahan tubuh : Menurun
Verbalisasi kekhawatiran pada penolakan/reaksi orang lain : Menurun
Verbalisasi perubahan gaya hidup : Menurun
Menyembunyikan bagian tubuh berlebihan : Menurun
Menunjukkan bagian tubuh berlebihan : Menurun
Fokus pada bagian tubuh : Menurun
Fokus pada penampilan masa lalu : Menurun
Fokus pada kekuatan masa lalu : Menurun
Respon nonverbal pada perubahan tubuh : Membaik
Hubungan sosial : Membaik

Komentar
Posting Komentar